SCOPE LINUX


 

1.      NTP

 

Network Time Protocol (NTP) adalah sebuah protokol yang digunakan untuk pengsinkronan waktu di dalam sebuah jaringan bisa pada jaringan LAN (Local Area Network) maupun pada jaringan internet dan untuk sinkronisasi jam-jam sistem komputer di atas paket-switching, variabel-latency jaringan data. Proses sinkronisasi ini dilakukan didalam jalur komunikasi data yang biasanya menggunakan protokol komunikasi TCP/IP. NTP (Network Time Protocol) merupakan sebuah protokol yang digunakan untuk mengsingkronkan waktu antar komputer. Singkronisasi waktu yang dilakukan oleh protokol ini sangat akurat dapat mencapai 10 milidetik untuk jaringan internet dan dapat mencapai 200 milidetik dalam jaringan lokal. NTP sendiri berada di 2 sisi yaitu sisi klien dan sisi server, kegunaan layanan di ntp adalah untuk mempaskan atau menyesuaikan waktu yang ada sesuai regional di mana mesin komputer itu berada. NTP server pun tidak berdiri sendiri, tetapi ntp server juga saling bersikronisasi dengan server ntp lain nya, setiap server berada di level tertentu yang sering disebut dengan istilah stratum .Terdapat 15 stratum, semakin kecil nilai stratum semakin tinggi kedudukan atau level nya . Level stratum di hitung dari angka 0 hingga 14, dan stratum 0 bukan server namun stratum ini adalah peralatan waktu yang sangat presisi seperti jam atom yang terhubung langsung dengan server stratum 1.

 

2.       Repository

 

Repository adalah tempat disimpannya berbagai macam program atau aplikasi yang telah dibuat sedemikian rupa sehingga bisa diakses melalui internet. Repository tidak hanya dapat diakses melalui internet saja tetapi kita juga dapat menggunakan alternatif repository lewat distribusi pada media lain seperti DVD yang tentunya sangat membantu sekali buat kita yang tidak memiliki koneksi internet yang cepat.

 

3.       Swap

 

Swap merupakan sebuah ruang pada hard disk yang dijadikan ruang virtual memory yang digunakan ketika komputer membutuhkan lebih banyak memory. Dalam artian partisi dengan filesystem Swap ini bekerja sebagai cadangan , apabila RAM yang digunakan sudah penuh.

 

4.       VDO

 

Pengoptimal Data Virtual (VDO) menyediakan pengurangan data sebaris untuk Linux dalam bentuk deduplikasi, kompresi, dan penyediaan tipis. Saat Anda menyiapkan volume VDO, Anda menentukan perangkat blok untuk membangun volume VDO Anda dan jumlah penyimpanan logis yang Anda rencanakan untuk ditampilkan. VDO memperlihatkan penyimpanannya yang terduplikasi sebagai perangkat blok Linux standar, VDO menggunakannya dengan sistem file standar, driver target iSCSI dan FC, atau sebagai penyimpanan terpadu.

 

5.       Tuned Profile

 

Tuned adalah fitur Linux yang memantau sistem dan mengoptimalkan kinerjanya di bawah beban kerja tertentu. Tuned menggunakan profil untuk melakukan ini. Profil adalah seperangkat aturan yang menentukan parameter sistem tertentu seperti pengaturan disk, parameter kernel, pengaturan pengoptimalan jaringan, dan banyak aspek sistem lainnya. Tuned adalah pengaturan standar yang berguna untuk sistem RHEL. Sysadmin dapat menggunakan profil statis untuk menentukan parameter kinerja tertentu atau mengizinkan sistem untuk beralih profil secara dinamis tergantung pada beban kerja yang ada. Tuned juga menyarankan profil. Perintah tersebut tuned-adm menawarkan beberapa subperintah administratif untuk membantu mengoptimalkan kinerja server.

 

6.       Selinux

 

SELinux merupakan kependekan dari Security Enhanced Linux. Dari kepanjangannya kita dapat mengetahui bahwa SELinux ini merupakan peningkatan keamanan dari security system yang ada di Linux. SELinux merupakan kependekan dari Security Enhanced Linux. Dari kepanjangannya kita dapat mengetahui bahwa SELinux ini merupakan peningkatan keamanan dari security system yang ada di Linux. SELinux ini menjadi filter antara user dengan process. Aplikasi mendasar yang dipakai dalam penerapan SELinux adalah layanan FTP dan HTTP. Kalau dalam proses tradisional user langsung dihandle oleh daemon dari FTP dan HTTP maka dengan penerapan SELinux ini user linux dipetakan ke user SELinux kemudian SELinux akan menentukan boleh dan tidaknya akses FTP dan HTTP. Jadi SELinux ini memberi security tambahan antara user dengan proses.







 

7.       Crontab

 

Cron daemon merupakan sebuah service yang berjalan di semua distribusi Unix dan Linux. Service ini didesain khususnya untuk mengeksekusi suatu perintah diwaktu-waktu tertentu yang telah ditentukan. Tugas yang dikenal dengan istilah cronjobs ini merupakan hal mendasar yang harus dipahami setiap System Administrator. Cronjobs sangat berguna untuk mengotomatiskan suatu script sehingga mereka dapat dijalankan diwaktu-waktu tertentu.

 

Untuk membuat atau mengubah isi crontab

 user@machine:~$ crontab -e

Perintah Dasar Crontab

·         crontab -e Mengubah atau membuat file crontab jika belum ada.

·         crontab -l Menampilkan isi file crontab.

·         crontab -r Menghapus file crontab.

·         crontab -v Menampilkan waktu terakhir mengubah isi file crontab. (Hanya tersedia dibeberapa sistem).

 

8.       Auto FS

 

Salah satu kelemahan penggunaan /etc/fstabadalah, terlepas dari seberapa jarang pengguna mengakses sistem file yang dipasang NFS, sistem harus mendedikasikan sumber daya untuk menjaga sistem file yang dipasang tetap di tempatnya. Ini bukan masalah dengan satu atau dua tunggangan, tetapi ketika sistem memelihara tunggangan ke banyak sistem sekaligus, kinerja sistem secara keseluruhan dapat terpengaruh. Alternatifnya adalah dengan menggunakan utilitas /etc/fstabberbasis kernel .

 

9.       Journal

 

Linux Journal ( LJ ) adalah majalah teknologi bulanan Amerika yangawalnya diterbitkan oleh Specialized System Consultants, Inc. (SSC) di Seattle , Washington sejak tahun 1994. [1] Pada bulan Desember 2006 penerbit berubah menjadi Belltown Media, Inc. di Houston , Texas . Sejak 2017, penerbitnya adalah Linux Journal, LLC. terletak di Denver , Colorado . Majalah tersebut berfokus secara khusus pada Linux , memungkinkan kontennya menjadi sumber informasi yang sangat terspesialisasi bagipara penggemar open source . [

 

10.   Container

 

Linux Container adalah metode virtualisasi sistem operasi-level untuk menjalankan beberapa sistem Linux terisolasi (container) pada host kontrol menggunakan kernel Linux tunggal. Definisi Container adalah sejenis software yang mengemas dan mengisolasi applikasi secara virtual untuk mempermudah software deployment. Berbeda dengan konsep traditional Virtual Machine, Container tidak membutuhkan dedicated operating system (OS Kernel) tetapi Container Kernel dapat di pergunakan secara bersamaan.

 

11.   Service management server


Service management Server adalah komputer mandiri (standalone) yang menyediakan data dan layanan ke satu atau lebih kepada komputer lain di jaringan tertentu. Manfaat utama server adalah memungkinkan adanya manajemen dan pemantauan (monitoring) terpusat atas akses jaringan dan data. Pada umumnya sebuah server berada pada komputer PC biasa dan memiliki spesifikasi khusus pada daya, penyimpanan, dan prosesor. Karena spesifikasi khusus ini yang membuat sebuah server itu spesial, maka diperlukan juga perawatan yang berbeda dengan komputer lainnya. Karenanya, perawatan dan manajemen sebuah server mengharuskan adanya tenaga ahli yang berpengalaman agar dalam melakukan perawatan server dapat dipastikan berjalan baik dan lancar.


12.   Firewall


Firewall adalah hardware atau software komputer yang mengontrol trafik yang masuk dan keluar website. Dengan kata lain, firewall merupakan elemen yang cukup penting untuk keamanan komputer. Jika komputer terhubung ke internet, maka firewall sebaiknya diaktifkan.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Apa itu STRING?

Apa Itu Java ?

Apa itu Git?