Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2022

SEJARAH LINUX

Gambar
SEJARAH LINUX Oleh : Egi Renaldi   Linux adalah   sistem operasi open source gratis yang didasarkan pada   kernel Linux.   Kernel merupakan sistem operasi yang pertama kali dikembangkan oleh Linus Torvalds pada tahun 1991. Linux dirilis di bawah   GNU General Public License versi 2. Secara teknis, Linux dapat merujuk ke inti itu sendiri. Linux dilengkapi dengan komponen perangkat lunak lain yang disebut distribusi Linux. Dilansir dari buku Linux Fundamental (2017) oleh Agipitra, Linux menjadi sistem operasi dengan tipe Unix. Unix adalah sistem operasi komputer yang dikembangkan oleh AT & T Bell Labs pada tahun 1960 dan 1970-an. Linux menjadi turunan dari Unix dengan basis GNU GPL (General Public License). Unix menjadi sistem operasi yang bisa beradaptasi dengan banuak portable atau mesin dan memiliki kemampuan Multitasking serta Multiuser. Linux dirancang oleh seorang mahasiswa dari FInlandia bernama Linus Torvalds untuk Intel 80386 arsitektur pada Agustus 1991 . Saat i

PERAKITAN DASAR PC

Pertama,kita harus mengetahui kegunaan dan tujuan kita merakit PC , contoh : untuk bisa bermain game, ataupun untuk editing Video dan Photo.Sebelum memulai perakitan kita harus menyiapkan alat dan bahan nya terlebih dahulu : Alat Dan Bahan : Obeng Wadah Thermal paste Gelang Listrik Statis Nah, setelah alat dan bahan sudah di siapkan,kita juga harus mempersiapkan komponen – komponen yang di butuhkan untuk merakit PC , diantara lain sebagai berikut : 1. Casing Casing adalah Tempat atau rumah yang berisi komponen-komponen mainboard dan peripheral lainnya, atau lebih simplenya adalah tempat untuk perangkat-perangkat komputer. Fungsi Casing yaitu untuk melindungi komponen komputer di dalamnya dari debu, air, panas, kelembapan, dan benturan fisik yang mungkin terjadi. Sehingga meminimalisir dampak buruk yang menghantui hardware komputer. 2. MotherBoard Motherboard adalah daya penghubung segala jenis Komponen-Komponen Komputer sehingga mereka dapat berkomunikasi satu sama lain.  3. Processor

BIOGRAFI TOKOH TOKOH IT DUNIA

1.Bill Gates   Bill Gates adalah orang terkaya di Dunia. Bill Gates selama bertahun-tahun ia bertengger di urutan pertama dalam daftar orang paling kaya di dunia. Meskipun ia di Drop Out dari kampusnya namun ia merupakan bos dan pendiri dari Microsoft sebuah perusahaan perangkat Lunak terbesar di dunia. Di Lakeside itulah pada tahun 1968 Bill Gates untuk pertama kalinya diperkenalkan dengan dunia komputer, dalam bentuk mesin teletype yang dihubungkan dengan telepon ke sebuah komputer pembagian waktu. Dia dengan cepat menguasai BASIC, sebuah bahasa pemograman komputer, dan bersama dengan para hacker yang belajar sendiri di Lakeside. “Dia adalah seorang eksentrik,” sebagaimana salah seorang guru memberikannya julukan itu. Bill Gates menempuh kuliah di Harvard University di Cambridge mulai tahun 1975. Melalui usaha dan kerja kerasnya, perusahaan yang ia dirikan yang bernama Microsoft Corporation menjadi sukses dan Bill Gates melambung menjadi seorang jutawan. Di tahun 1990 Bill Gates suks

PENGENALAN TEKNOLOGI INFORMASI

Sumber : h ttps://youtu.be/7bBCtUHrooc Kehidupan sehari hari kita tidak lepas dari yang namanya teknologi .laptop,pc dan handphone itu adalah alat elektronik yang disebut hardware.Programer membuat program yang namanya sistem operasi yang dimasukan kedalam hardware tersebut sehingga siap di gunakan.sistem operasi yang ada di laptop diantaranya Windows,Mac Os,Linux dan lain lain,diantaranya Sistem operasi yang ada di handphone Apple ,IOS,dan Android . software adalah perangkat yang tidak punya wujud fisik ,brainware adalah orang yang menggunakan atau mengoprasikan perangkat pada komputer. ISP (Internet Service Provider ) yaitu perusahaan yang menyediakan internet ,selain itu kita juga dapat terhubung ke internet lewat operator yang ada di hp kita,terhubung dengan BTS yang masing masing terhubung melalui Backbone Fiber Optik ke operator. Server gateways adalah keamanan dan pengaturan lalulintas data,Setelah data di cek oleh server gateways data akan di teruskan ke server databa

SEJARAH PENGEMBANGAN KOMPUTER

Apa itu komputer?     Komputer adalah alat yang dipakai untuk mengolah data menurut perintah yang telah diprogram. Kata komputer semula dipergunakan untuk menggambarkan orang yang perkerjaannya melakukan perhitungan aritmetika, dengan atau tanpa alat bantu, tetapi arti kata ini kemudian dipindahkan kepada mesin itu sendiri. Pada awalnya, pengolahan informasi hampir eksklusif berhubungan dengan masalah aritmatika, tetapi komputer modern dipakai untuk banyak tugas yang tidak berhubungan dengan matematika. Secara luas, komputer dapat didefinisikan sebagai suatu peralatan elektronik yang terdiri atas beberapa komponen, yang dapat bekerja sama antara komponen satu dengan yang lain untuk menghasilkan suatu informasi berdasarkan program dan data yang ada. Konsep komponen-komponen komputer ini berasal dari arsitektur von Neumann, ketika John von Neumann memaparkan arsitekturnya pada 1945. Sebelum dilengkapi oleh fitur serba canggih seperti sekarang ini, perkembangan komputer diawali dari sebua